Letak Desa Kalipepe berada di sebelah timur Ibu Kota Kecamatan Yosowilangun, jarak dari Desa Kalipepe ke Ibu Kota Kecamatan sekitar 3 km dan ke Ibu Kota Kabupaten sekitar 22 km, batas-batasnya adalah:
- Sebelah Utara : Desa Nogosari
- Sebelah Timur : Desa Kedungrejo
- Sebelah Selatan : Desa Yosowilangun Lor
- Sebelah Barat : Desa Kebonsari
Tidak ada komentar:
Posting Komentar